Find Us On Social Media :

Bye-bye Kolesterol! Berikut Tips Aman Mengkonsumsi Makanan Bersantan Saat Lebaran Tiba

By Luvy Octaviani, Selasa, 3 Mei 2022 | 06:02 WIB

Ilustrasi hari raya Idul Fitri.

Menurut Tan, yang mengkhawatirkan sebenarnya ada pada cemilan. Cemilan penuh lemak yang tidak sehat, termasuk lemak trans fat dari margarin, tepung rafinasi, gula dan lain-lain.

"Yang bikin nagih dan mau ngambil lagi, makan lagi, itu tipikal makanan bergula, bergaram banyak," jelas Tan.

Karena itu Tan mengimbau untuk mengonsumsi apapun selama Lebaran secara cukup dan memberi batasan.

Lebih lanjut, seseorang harus memenuhi kebutuhan makanan berserat. Serat menurut Tan juga akan tetap mempertahankan rasa kenyang.

"Sebab jika kita cukup serat, maka rasa mantap setelah makan itu ada. Dan gak craving sesudahnya," paparnya.

GridPop.ID (*)