- Melindungi organisme dari masalah kardiovaskular
- Menurunkan dan memperbaiki tingkat tekanan darah
- Memperkuat sistem kekebalan tubuh
- Mencegah logam berat memasuki tubuh
- Meningkatkan kekuatan tulang
- Menghilangkan kelelahan
- Meningkatkan Performa Atletik
- Meningkatkan umur sel yang panjang
Selain manfaat yang sudah disebutkan tersebut, bawang putih juga memiliki khasiat untuk menurunkan tekanan darah.
Melansir Healthline via Kompas.com, penelitian pada manusia telah menemukan bahwa suplemen bawang putih memiliki dampak yang signifikan dalam mengurangi tekanan darah pada penderitanya.
Dalam sebuah penelitian, 600-1.500 mg ekstrak bawang putih tua sama efektifnya dengan obat Atenolol dalam mengurangi tekanan darah selama periode 24 minggu.
Tapi, dosis supleme harus cukup tinggi guna memperoleh efek yang diinginkan.
Jumlah yang dibutuhkan setara dengan sekitar empat siung bawang putih per hari.
GridPop.ID (*)