Find Us On Social Media :

Bocoran Menu Santapan yang Bakal Disajikan di Pernikahan Kaesang-Erina, Ada Camilan hingga Masakan Nusantara

By Lina Sofia, Kamis, 1 Desember 2022 | 05:32 WIB

Kaesang Pangarep dan Erina Gudono

"Upacara adat di teras Loji Gandrung. Di depannya ada air mancur di belakang patung Gatot Subroto kita bikin Raffling Stage untuk dokumentasi," jelasnya.

Setelah selesai melakukan prosesi adat, pengantin dan orang tua menyebar udik-udik di panggung berbentuk huruf L.

"Nanti ada panggung huruf L pengantin dan orang tua berjalan menuju ke 2 kereta kencana kencana, kereta lain siap di luar Loji Gandrung," terangnya.

Semua telah didesain sedemikian rupa agar tampil cantik secara artistik.

"Kedua orang tua terlihat artistik di antara audience kanan kiri bunga baby bread dan peacock. Ada kembang mayang, tuwuhan, di Lodjie semua," terangnya.

Setelah itu, baru pengantin menjalani kirab sampai Pura Mangkunegaran.

Di Pura Mangkunegaran baru dilaksanakan resepsi para tamu.

Baca Juga: Digelar 3 Hari, Berikut Ini Rangkaian Perkawinan Adat Yogyakarta dalam Pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono

GridPop.ID (*)