Find Us On Social Media :

Baru Selesai Makan Sudah Ingin Ngunyah Lagi? Berikut Cara Mengatasi Rasa Terus -menerus Lapar Pada Orang Dewasa

By Ekawati Tyas, Sabtu, 10 Juni 2023 | 15:45 WIB

Ilustrasi lapar

GridPop.ID - Begini cara mengatasi rasa lapar terus pada orang dewasa meski sudah makan.

Rasa lapar memang membuat pikiran tak fokus.

Bahkan tak jarang lapar membuat seseorang sampai mengalami migrain.

Tapi bagaimana jadinya jika rasa lapar tak kunjung hilang meski sudah makan?

Melansir Kontan.co.id, berikut cara mengatasi lapar terus pada orang dewasa.

- Konsumsi Makanan Bergizi

Tubuh yang kekurangan nutrisi bisa jadi menyebabkan rasa lapar terus menerus.

Maka dari itu pastikan mengonsumsi makanan kaya nutrisi, termasuk protein, serat, lemak sehat, dan karbohidrat kompleks.

- Mengatur Pola Makan Teratur

Solusi selanjutnya yakni dengan memenuhi kebutuhan makanan sesuai jam makan.

Penting menjaga jadwal makan yang teratur dengan mengonsumsi makanan dalam porsi yang cukup agar dapat membatu menjaga kadar gula darah tetap stabil.

Baca Juga: Cara Mengatasi Rasa Lapar Saat sedang Jalani Diet, Lakukan 8 Cara Ini