Find Us On Social Media :

Obesitas hingga Gangguan Jantung, Simak 6 Efek Samping Kafein untuk Anak-anak

By Veronica S,Grid., Minggu, 11 Juni 2023 | 12:31 WIB

Kafein sendiri ternyata tidak baik dikonsumsi oleh anak-anak karena dapat mengganggu kesehatan, apa saja efek sampingnya?

Anak-anak yang sangat sensitif terhadap bahan kimia, konsumsi kafein memengaruhi fokus mereka di sekolah, dan menyebabkan retensi informasi yang buruk.

Batas aman konsumsi untuk orang dewasa sehat 400 mg per hari. Namun, ini tidak berlaku untuk anak-anak.

Anak-anak yang umumnya lebih sensitif terhadap kafein dibandingkan orang dewasa akan merasakan efek buruknya selama hampir 6 jam.

Semakin kecil orang, semakin sedikit jumlah kafein yang perlu mereka konsumsi untuk menghasilkan efek buruk kafein.

Semakin banyak asupan kafein, semakin tinggi dosis kafein yang dibutuhkan untuk menghasilkan efek ini dari waktu ke waktu.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "6 Efek Samping Kafein untuk Anak yang Perlu Diperhatikan Orang Tua"

GridPop.ID (*)