Find Us On Social Media :

6 Penyebab Kehancuran Kerajaan Sriwijaya, Diantaranya Tidak Ada Raja Penerus yang Baik

By Veronica S,Grid., Senin, 30 Oktober 2023 | 14:14 WIB

Kerajaan Sriwijaya mencapai puncak kejayaan pada masa pemerintahan Raja Balaputradewa.

Ekonomi yang melemah

Ketidakstabilan ekonomi berdampak negatif pada dinamika politik dan kemampuan pertahanan Sriwijaya.

Kondisi ini membuat penguasa Sriwijaya kesulitan untuk mengendalikan wilayah-wilayah di bawah kekuasaannya dengan efektif yang pada akhirnya mengakibatkan semakin banyak wilayah memisahkan diri dari kerajaan tersebut.

Meningkatnya jumlah wilayah yang merdeka ini pada gilirannya melemahkan sektor militer.

Akibat dari kelemahan militer ini adalah kerajaan tetangga merasa lebih berani untuk melancarkan serangan sehingga pada akhirnya mengakibatkan keruntuhan Kerajaan Sriwijaya.

Referensi:

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Apa yang Menyebabkan Kehancuran Kerajaan Sriwijaya?"

GridPop.ID (*)