Darma dan warga setempat pun heran saat pelaku kabur. Sebab setelah berlari dalam beberapa menit, ia tiba-tiba menghilang.
"Pelaku tiba-tiba hilang. Warga sendiri tidak ada yang melihat saat dia berlari di jalanan. Informasi terakhir ia kini sedang berada di hotel (kawasan Nusa Dua)," ujar Darma.
Kini pihaknya pun dibuat bingung karena sekitar dua jam setelah kejadian, pihaknya ditelepon oleh Duta Besar Amerika di Bali.
"Dubesnya nelpon kami bahwa WNA tersebut mengaku diintimidasi. Kami tegaskan, kami tidak pernah mengintimidasi, apalagi mengintimidasi wisatawan. Kami sangat menghormati setiap wisatawan yang kami temui, apalagi yang menginap di tempat kami," ujar Darma.
GridPOp.ID (*)
Baca Juga: Bukan karena Penyakit Bawaan, Terkuak Penyebab Korban Pemukulan Anak DPRD Ambon Meninggal Dunia