Find Us On Social Media :

Muncul di Hari Raya, Istilah Lebaran Core Viral di TikTok, Ternyata Ini Maksudnya

By Helna Estalansa, Sabtu, 20 April 2024 | 06:45 WIB

Bapak lagi ngajarin anak gaya ambil uang THR yang antimeanstream.

GridPop.ID - Apakah kamu pernah mendengar istilah Lebaran Core pasca hari raya Idul Fitri 2024?

Mungkin banyak di antara kamu yang sering mendengarnya ya.

Apalagi istilah Lebaran Core saat ini sedang viral di TikTok.

Bagi kamu yang penasaran, inilah makna dari istilah Lebaran Core yang sedang viral di TikTok.

Arti Lebaran Core

Seperti yang kita ketahui, video-video Lebaran Core banyak beredar di TikTok, tetapi apa arti sebenarnya dari istilah tersebut?

Ya, bahasa gaul ini sedang viral di TikTok karena sering digunakan sebagai tagar dalam berbagai video, khususnya yang berhubungan dengan momen Idul Fitri 2024.

Melansir dari TribunTrends.com, baru-baru ini, muncul berbagai kosa kata baru di dunia media sosial.

Salah satu yang sedang tren saat ini adalah Lebaran Core.

Kata tersebut tersebar luas di berbagai platform media sosial seperti TikTok, Instagram dan X.

Istilah ini mulai muncul seiring dengan datangnya bulan Syawal atau Idul Fitri.

Baca Juga: Viral Detik-detik Sopir Jatuh Bangun Kejar Truk yang Jalan Sendiri di Tol Kalikangkung Semarang, Berikut Penjelasan Polisi