"Pak presiden bangun jalan tol di Jawa, kami juga ingin dibuatkan akses jalan, tapi tak diperhatikan," tutur Roy.
Baca Juga : Lincah dan Cerewet, Nostalgia Agnez Mo saat Bawakan Acara Tralala Trilili
Bersamaan dengan viralnya kisah jenazah ditandu di desa Tedeboe ini, warga Rampi berharap pemerintah pusat dapat memberikan perhatian khusus.
Warga berharap pemerintah dapat membangun akses jalan di wilayah Rampi agar warga turut merasakan meratanya pembangunan. (*)
Penulis | : | Veronica Sri Wahyu Wardiningsih |
Editor | : | Veronica Sri Wahyu Wardiningsih |
Komentar