"Ya kumpul aja silaturahim, ngobrol-ngobrol. Aku juga sudah lima bulan enggak pulang, aku waktu itu kan berita buruk aku terima saat di London."
"Aku juga belum besuk juga, jadi ya udah kemarin deh," kata El saat Grid.ID jumpai di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Senin (27/5/2019).
Saat mengunjungi ayahnya, El juga ditemani kakak dan adiknya, Al dan Dul.
Mereka pun mendapatkan pesan dari ayahnya dalam bersikap.
"Ayah cuma bilang, 'kalian harus tegar karena ini masalah sepele kan'. Kan korbannya ayah nggak ada. Lucu aja, ayah cuma dikerjain aja," kata El.
El Rumi melihat ayahnya itu selalu nampak tegar meskipun harus berada di penjara.
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | Corry Wenas Samosir |
Editor | : | Grid. |
Komentar