View this post on InstagramAssalamu’alaikum warahmatullahi wabarokatuh sayangku ???????? @ahmaddhaniofficial
Sontak saja, unggahan Mulan Jameela ini mengundang netizen untuk membanjiri kolom komentar dengan ucapan selamat dan doa.
Namun siapa sangka, di tengah ribuan komentar itu, terselip pesan dari anggota keluarga Cendana, Titiek Soeharto.
Ya, politisi bernama asli Siti Hediati Hariyadi itu rupanya menyambangi Mulan Jameela untuk bertegur sapa.
"Waalaikumussalam," tulisnya menggunakan akun @titiksoeharto.
Tanpa butuh waktu lama, salam spesial Titiek Soeharto langsung dibalas Mulan dengan pesan tak kalah manis.
“@titieksoeharto Ibuuuu.. sehat selalu ya Bu,” balasnya seraya menyematkan emoticon cium.
Kedekatan Mulan Jameela dengan Titiek Soeharto tentu bukanlah hal yang baru karena beberapa bulan sebelumnya ia pernah berfoto bersama sang politisi.
Kala itu, Mulan mengucapkan selamat ulang tahun Titiek ke-58 tahun itu.
(*)
Komentar