GridPop.ID - Jadi bagian dari keluarga selebriti membuat Betrand Peto semakin jadi pusat perhatian.
Namanya juga kian diperbincangakan di dunia hiburan setelah jadi anak angkat Ruben Onsu.
Beberapa waktu lalu, sikap Betrand Peto pada ibu sambungnya turut jadi sorotan.
Pasalnya, sikap manja Betrand terhadap Sarwendah dianggap banyak orang sebagai suatu hal yang tidak wajar.
Apalagi, beberapa waktu lalu sempat beredar video yang memperlihatkan Betrand sedang menciumi Sarwendah berkali-kali.
Akibat hal tersebut, Betrand yang biasanya dielu-elukan penggemarnya, kini terpaksa harus menuai komentar pedas warganet.
Bahkan, di media sosial Twitter, sikap manja Betrand dan Sarwendah juga sempat menjadi Trending Topic nomor satu di Indonesia.
Source | : | Nakita.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Luvy Yulia Octaviani |
Komentar