GridPop.ID - Telur menjadi primadona karena mudah diolah menjadi berbagai macam hidangan.
Apalagi di saat waktu sempit dan malas untuk memasak, biasanya telur rebus jadi pilihan banyak orang.
Sebab, meski hanya direbus telur sudah enak dan bisa mengganjal perut.
Namun bagaimana jadinya jika bakteri yang menempel pada telur tak hilang meski sudah direbus?
Bisa jadi itu karena kesalahan saat kamu merebus telur dengan cara yang salah.
Sebab, hidangan yang akrab disajikan sehari-hari ini mempunyai teknik tersendiri untuk merebusnya.
Oleh karena itu, tak sedikit yang penasaran bagaimana cara merebus telur yang benar, anti gagal, dan bakteri menghilang.
Berikut cara tepat dan mudah rebus telur yang anti retak dan bakteri berbahaya juga hilang.
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Arif B |
Editor | : | Veronica S |
Komentar