GridPop.ID - Pelaksaan Seleksi CPNS dan PPPK 2021 akan segera dilaksanakan.
Digelar di tengah pandemi Covid-19, pemerintah mengaku akan menerapkan protokol kesehatan pencegahan virus Corona seperti tahun sebelumnya.
Sejumlah formasi yang dibutuhkan pun sebagian besar sudah diumumkan sebagai bocoran.
Melansir dari Kompas.com, Menpan RB Tjahjo Kumolo mengatakan, jumlah kebutuhan aparatur sipil negara (ASN) pada 2021 sebanyak 1.275.387 orang.
Rinciannya adalah instansi pemerintah pusat sebanyak 73.669 orang dan instansi daerah sebanyak 1.191.718 orang.
Untuk ASN daerah, rinciannya 1.002.616 orang guru PPPK, 70.008 orang PPPK non-guru, dan 119.094 CPNS.
Pelaksaan seleksi CPNS 2021 rencananya akan dimulai pada April 2021. Berikut rinciannya:
Source | : | Kompas.com,GridPop.ID |
Penulis | : | Septiana Hapsari |
Editor | : | Septiana Hapsari |
Komentar