GridPop.ID - Apa yang akan terjadi jika vaksin dosis kedua terlambat diberikan?
Dilansir dari Kompas.com, keterlambatan pemberian vaksin dosis kedua tak akan berpengaruh terhadap pembentukan antibodi, seperti yag dituturkan Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Banten, dr Ati Pramudji Hastuti.
Vaksinasi kedua juga tak akan membuat vaksinasi pertama sia-sia.
Akan tetapi, mantan Direktur RSUD Kota Tangerang itu meminta agar masyarakat tetap melakukan vaksinasi dosis kedua sesuai jadwal.
“Untuk keterlambatan pemberian vaksin dosis kedua sebenarnya range itu 28 hari dari dosis pertama.
Source | : | Kompas.com,Nakita.ID |
Penulis | : | Ekawati Tyas |
Editor | : | Ekawati Tyas |
Komentar