GridPop.ID - Hamil dan melahirkan anak merupakan salah satu anugerah terbesar Tuhan untuk kaum hawa.
Sayangnya, ada beberapa hal buruk yang mungkin terjadi hingga membuat seorang wanita tak bisa hamil.
Salah satunya adalah kemunculan miom atau sering juga disebut penyakit tumor jinak di dalam rahim.
Kenyataan bahwa ia menderita miom dan tak lagi bisa hamil tentu menjadi goncangan besar bagik seorang wanita.
Namun hal berbeda dialami oleh seorang wanita berusia 50 tahun bernama Nina Evans.
Dikabarkan GridPop.ID (11/11/2019), Nina Evans didiagnosis tak bisa hamil karena terdapat miom di dalam rahimnya.
Dokter pun menyarankan agar ia melakukan operasi pengangkatan rahim untuk mencegah tumor semakin menyebar.
Namun, wanita ini justru menolak melakuakn operasi tumor dan pilih melakukan terapi hewan ekstrem ini.
Source | : | Kompas.com,Grid Pop |
Penulis | : | Sintia N |
Editor | : | Sintia N |
Komentar