Jangan mengonsumsi makanan yang pedas dan asin.
Sebab, kedua jenis makanan tersebut bisa meningkatkan kebutuhan tubuh akan air.
Maka dari itu, hindari menu makanan tersebut saat sahur dan berbuka.
- Jangan minum banyak air
Terdengar aneh mungkin, namun memang tak dianjurkan minum banyak air ketika sahur.
Alasannya yakni agar mencegah dehidrasi.
Sebab minum banyak air sekaligus akan menyebabkan tubuh mengeluarkannya dengan cepat.
Sebaiknya minum air sedikit demi sedikit saja tapi sering ketika waktu sahur dan berbuka.
Selamat mencoba!
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas.com,Tribun Health |
Penulis | : | Ekawati Tyas |
Editor | : | Ekawati Tyas |
Komentar