Selain itu gunakan sabun pembersih yang tidak mengandung pewangi.
Ketika mencuci wajah atau mandi setelah dibilas masih terasa licin sebenarnya lebih bagus daripada sabun-sabun yang keras.
2. Perhatikan alat yang digunakan untuk membersihkan kulit
Membersihkan kulit menggunakan tangan saja sebenarnya sudah cukup.
Tidak perlu menggunakan spons pencuci wajah atau sikat untuk badan.
Ternyata penggunaan alat pembersih kulit tersebut malah terlalu kasar apabila digunakan setiap hari pada kulit, sehingga tidak disarankan.
3. Gunakan pelembab atau moisturizer
Pelembab sangat penting untuk mengembalikan barrier kulit menjadi normal kembali.
Penggunaan pelembab juga harus rutin setiap hari, tidak boleh berhenti.
Source | : | Kompas.com,Tribunhealth.com |
Penulis | : | Luvy Octaviani |
Editor | : | Luvy Octaviani |
Komentar