Menurut Kasandra, luka dan stres anak kian bertambah ketika ego dan kekerasan yang diterima anak diiringi dengan adanya keterbatasan komunikasi.
"Itupun ditambah lagi ketika tidak diizinkan ketemu ibunya. Tidak diizinkan ketemu ayahnya. Penutupan akses. Ini sangat bahaya karena proses tumbuh kembang anak jadi tidak maksimal,” paparnya.
GridPop.ID(*)