Find Us On Social Media :

Kantong Makin Tebal, PNS Bakal Dapat Tunjangan dari Presiden Jokowi, Inilah Daftar Kategorinya!

By None, Sabtu, 19 Desember 2020 | 19:00 WIB

Ilustrasi PNS

GridPop.ID - Kabar bahagia untuk para Pegawai Negeri Sipil yang bakal menerima tunjangan dari Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Tentu hal tersebut menjadi kabar baik ketika ada wacana perencanaan untuk mengubah skema gaji PNS mulai tahun 2021.

Terkait tunjangan tersebut, Presiden Jokowi telah menandatangani Peraturan Presiden atau Perpres beberapa waktu lalu.

Baca Juga: Duduki Jabatan Sekertaris Lurah di Depok, Abdul Rozak Dapat Gaji Sampai Rp 500 Juta hingga Bikin Ayu Ting Ting Melongo: Waaawww

Selanjutnya, formula gaji PNS yang baru akan ditentukan berdasarkan beban kerja, tanggung jawab, dan risiko pekerjaan.

Sedangkan formula tunjangan PNS meliputi tunjangan kinerja dan tunjangan kemahalan.Mengutip Kompas.com, rumusan tunjangan kinerja didasarkan pada capaian kinerja masing-masing PNS.

Baca Juga: Kabar Gembira, PNS Kategori Ini Bakal Kantongi Tunjangan dari Pemerintah, Simak Rincian Besarannya

Lalu rumusan tunjangan kemahalan didasarkan pada indeks harga yang berlaku di daerah masing-masing.