Find Us On Social Media :

Bikin Banyak Orang Geregetan, Ternyata Ini Alasan BLT BPJS Ketenagakerjaan Belum Cair Buat Rekening BCA dan Swasta, Kemnaker Sebut Ada Kegagalan!

By Arif B, Selasa, 24 Agustus 2021 | 19:42 WIB

BLT BPJS Ketenagakerjaan

GridPop.ID - BLT BPJS Ketenagakerjaan sudah mulai dicairkan pemerintah mulai Selasa (10/08/2021).

Namun sayang, untuk pemilik rekening BCA dan bank swasta BLT BPJS Ketenagakerjaan belum bisa turun.

Seperti yang dilansir dari SURYAMALANG.com, status pemilik rekening BCA dan bank swasta hingga saat ini masih dalam tahap verifikasi.

Lantas, sampai kapan?

Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) memang tidak menjelaskan secara rinci.

Namun, Direktur Kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan Zainudin memastikan bahwa pemilik rekening BCA dan bank swasta lain tetap menerima subsidi gaji.

Sebab, dari 1 juta data calon penerima yang dikirimkan BPJS Ketenagakerjaan kepada Kementerian Ketenagakerjaan, sebanyak 947.669 telah berhasil disalurkan.

Baca Juga: Waduh! Sebanyak 50.000 Pekerja Gagal Terima BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp 1 Juta, Ini Penyebabnya