Find Us On Social Media :

Nyesel Baru Tahu Sekarang, Rutin Konsumsi Labu Siam Rebus Ampuh Cegah Penyakit Jantung dan Stroke, Berikut Deretan Manfaat Lainnya yang Jarang Diketahui!

By Lina Sofia, Rabu, 1 September 2021 | 19:41 WIB

Labu siam

3. Meningkatkan kesehatan jantung

Bukan cuma mengurangi risiko kanker, senyawa myricetin pada labu siam dapat menurunkan kolesterol.

Dengan begitu, pembuluh darah dapat kendur dan darah mengalir dengan lancar.

Kesehatan jantung tetap terjaga apabila pembuluh darah bekerja dengan baik.

4. Memperlambat tanda-tanda penuaan

Kandungan antioksidan di dalam labu siam juga dapat memperlambat proses penuaan.

Vitamin C yang terdapat pada labu siam turut menyumbangkan kolagen yang dibutuhkan untuk membentuk kulit kencang.

5. Menutrisi ibu hamil

Tingginya kandungan folat pada labu siam ternyata berpengaruh untuk kesehatan ibu hamil, lho.

Kandungan folat dapat membantu perkembangan otak janin dan sumsum tulang belakang.

Oleh karena itu, asupan labu siam sangat disarankan untuk ibu hamil untuk mencegah lahir prematur.

Jadi, tertarik untuk rutin mengonsumsi labu siam rebus setiap hari?

Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu Sekarang, Cukup Mandi Sekali Sehari Sudah Punya Manfaat Tak Terduga Ini, Begini Penjelasan Konsultan Dermatologis

GridPop.ID (*)