Find Us On Social Media :

Satu Indonesia Wajib Tahu! 3 Tips Merawat Kesehatan Gigi dan Mulut Ini Diungkap Langsung Oleh Ahlinya, Kebersihan Lidah Turut Disinggung

By Ekawati Tyas, Sabtu, 20 November 2021 | 08:32 WIB

Ilustrasi gigi

1. Pilih sikat gigi dengan bulu halus

Menurut drg. Zaida, banyak orang yang beranggapan keliru bahwa sikat gigi harus memiliki bulu yang keras

Sang dokter menyebut bahwa sikat gigi yang baik untuk gigi dan gusi justru sikat yang memiliki bulu yang halus, karena bulu sikat yang keras dapat mengikis gusi bukan gigi.

Maka dari itu, banyak orang yang sering mengeluh gusi berdarah atau gusi bengkak yang bisa jadi salah dalam pemilihan sikat gigi.

2. Teknik menyikat gigi harus benar

Agar kebersihan gigi bisa maksimal, teknik dalam menyikat gigi juga harus dilakukan secara benar.

drg. Zaida mengungkap, teknik sikat gigi yang benar bisa dilakukan dengan gerakan dari atas ke bawah.

Bukan tanpa alasan, gerakan tersebut lebih baik dari pada gerakan dari kiri ke kanan atau sebaliknya.

Baca Juga: Renggut Nyawa Pesinetron Hanna Kirana, Ini Dia Tips Sederhana yang Bisa Dilakukan Setiap Hari Untuk Mencegah Gagal Jantung