Find Us On Social Media :

Bikin Tubuh Bersih Luar Dalam, Ketahui Manfaat Puasa Bagi Kesehatan

By Andriana Oky, Rabu, 1 Maret 2023 | 07:42 WIB

Ketahui Manfaat Puasa Bagi Kesehatan

Melaksanakan puasa selama satu bulan bisa membentuk kebiasaan baru yang mengontrol asupan kalori ke dalam tubuh.

Bisa dikatakan bahwa puasa dapat membantu menurunkan berat badan, karena kadar lemak akan berkurang ketika menjalankan puasa.

4. Menjaga kesehatan ginjal

Ginjal berfungsi sebagai saringan zat berbahaya dari makanan dan minuman yang dikonsumsi.

Fungsi ginjal akan menjadi maksimal apabila kekuatan osmosis urin yang terdapat di dalam tubuh mencapai 1.000 – 12.000 ml osmosis/kg air.

Dengan berpuasa asupan air di dalam tubuh akan berkurang, sehingga berdampak baik pada kesehatan ginjal.

5. Puasa dapat mengeluarkan racun yang menumpuk di dalam tubuh. Karena saat tubuh memakan cadangan lemak untuk mendapatkan energi, cadangan lemak tersebut akan membakar racun yang berbahaya bagi tubuh.

Dengan berpuasa, tubuh kita akan mengeluarkan racun dalam sistem pencernaan, sehingga kita dijauhkan dari segala penyakit yang mengganggu kesehatan.

Bacaan Doa Buka Puasa yang diajarkan Rasulullah SAW

Melansir KompasTV yang mengutip dari buku Buka Puasa bersama Rasulullah (Akbar Media, 2010) karya Muhammad Ridho al-Thurisnai tentang bagimana puasa-puasa Nabi, disebutkan tentang kebiasaan beliau ini ketika berbuka puasa.

Baca Juga: Tak Cuma untuk Ibadah Saja, Inilah Manfaat Puasa untuk Kesehatan Ginjal

Bahkan, ada jenis kurma yang digemari Nabi. Kurma itu sering disebut dengan Ruthab, jenis kurma yang masih basah dan segar, serta tak lama dipetiknya.