Find Us On Social Media :

8 Cara Mengatasi Cegukan, Ternyata Bahan Dapur Ini Bisa Dimanfaatkan Agar Cepat Berhenti

By Luvy Octaviani, Senin, 15 Mei 2023 | 06:17 WIB

ilustrasi cegukan

Cara ini dapat membantu merilekskan diafragma, yang merupakan otot utama yang terlibat dalam proses pernapasan.

3. Hirup kertas atau plastik

Ambil selembar kertas atau kantong plastik, tekuk ke tengah, dan hirup udara melalui mulut sambil menutup hidung.

Hal ini dapat membantu mengubah pola pernapasan dan menghentikan cegukan.

4. Tekan titik tengah langit-langit mulut dengan jari

Letakkan jari tengah Anda di bagian tengah langit-langit mulut dan tekan dengan lembut.

Tahan posisi ini selama beberapa detik sebelum melepaskannya. Teknik ini dapat merangsang saraf dan membantu menghentikan cegukan.

5. Makan gula

Letakkan sedikit gula di lidah Anda dan biarkan mencair secara perlahan.

Rasa manis dapat merangsang saraf di tenggorokan dan menghentikan cegukan.

Dilansir dari laman siloamhospitals.com, cara menghentikan cegukan juga bisa dilakukan dengan makan satu sendok teh gula, hal ini karena gula dapat mengubah alur pernapasan menjadi lebih efektif.

Baca Juga: Hempas Rasa Insecure! Inilah 5 Cara Mengatasi Bau Mulut Akibat Asam Lambung Naik, Coba Sekarang Juga