Find Us On Social Media :

Lima Cara Mempercepat Haid Secara Ampuh, Mulai dari Gunakan Alat Kontrasepsi hingga Jaga Berat Badan

By Veronica S,Grid., Kamis, 8 Juni 2023 | 19:47 WIB

Beberapa wanita ingin mempercepat datangnya haid untuk berbagai keperluan, seperti ibadah, liburan, atau acara penting lain.

Berikut beberapa cara mempercepat haid, seperti dilansir Medical News Today dan Insider:

1. Menggunakan alat kontrasepsi hormonal

Alat kontrasepsi hormonal seperti pil KB merupakan salah satu cara paling diandalkan untuk mempercepat haid.

Pil KB Kombinasi, salah satu jenis kontrasepsi hormonal, mengandung hormon estrogen dan progesteron. Pil ini sangat efektif untuk mengontrol siklus haid.

Biasanya, orang akan meminum pil KB selama 21 hari, dan berhenti meminumnya atau meminum pil kosong selama 7 hari.

Selama rentang satu minggu inilah umumnya haid akan datang.

Namun perlu diingat, konsumsi pil KB tidak boleh sembarangan dan memerlukan konsultasi dengan dokter.

2. Olahraga

Olahraga ringan atau dengan intensitas sedang bisa mengendurkan otot dan membantu memulihkan kadar hormon dalam tubuh.

Baca Juga: Desahan Istri Saat Hubungan Intim Ternyata Ada Manfaatnya, Para Suami Wajib Tahu!