1. Lihat Kembali Respon Kita
Cara seseorang dalam merespon sesuatu dapat membuatnya kerap merenung dan memikirkan hal sama secara berulang.
Padahal hal tersebut bisa menyebabkan dampak negatif bagi mental seseorang.
Pada intinya, memiliki self-awareness atau kesadaran diri merupakan kunci untuk mengubah mindset kita.
2. Cari Distraksi
Lakukan berbagai hal yang disukai sebagai solusi overthinking.
Sejumlah ide di bawah ini bisa dijadikan cara mengatasi overthinking, yaitu:
Memahami beberapa skill memasak baru dengan membuat resep baru
Mencari hobi baru, seperti melukis
Menjadi volunteer di organisasi lokal
Memulai hal baru memang terasa sulit jika kewalahan dengan pikiran diri sendiri, jadi coba luangkan waktu sekitar 30 menit saja per harinya.