GridPop.ID - Membersihkan kulkas menjadi hal wajib yang mesti dilakukan sesering mungkin.
Dilansir dari The Spruce via Kompas.com, kulkas harus dibersihkan dalam waktu 1 minggu sekali dan 3 bulan sekali agar terhindar dari bakteri.
Jangan lupa untuk membersihkan bagian belakang kulkas jika meletakannya menempel di dinding.
Selain membersihkan bagian luar kulkas, tak lupa buang makanan yang sudah tak layak makan agar tak menimbulkan bahaya bagi kesehatan tubuh.
Dilansir dari rd.cm via intiasarionline.com, segera buang makanan berikut ini tanpa melihat tanggal kadaluarsa dan kondisinya.
Makanan tanpa tutup
Makanan yang disimpan terlalu lama di dalam kulkas tanpa tutup tentu membuat risih.
Source | : | Kompas.com,intisarionline.com |
Penulis | : | Ekawati Tyas |
Editor | : | Ekawati Tyas |
Komentar