Di samping jenazah Haruka Abe, ada Keiichiro Kajimura yang tidak sadarkan diri.
Keiichiro diduga pingsan usai menelan obat tidur dalam jumlah besar.
Kala itu Keiichiro mengakui perbuatan kejinya.
"Saya menggunakan handuk untuk mencekik lehernya," akui Keiichiro dilansir dari Tokyo Reporter.
Atas kasus tersebut, Keiichiro tak ditahan oleh pihak kepolisian.
Hal itu lantaran diduga Keiichiro mengidap gangguan kejiwaan.
Keiichiro Kajimura Culik Josi
Dasmawati ibunda Josi mengatakan, lokasi tempat Josi ditemukan meninggal merupakan apartemen seorang pria asal Jepang.
Pria tersebut merupakan kenalan dari teman Josi asal Indonesia. Josi baru mengenalnya satu pekan sebelum ia tidak pulang lagi ke asrama, Kamis (17/8/2023).
Baca Juga: Ikan Shishamo Menjadi Viral di TikTok, Berikut Ini 3 Manfaatnya, Salah Satunya Jaga Berat Badan
"Perkenalan Josi dengan pria tersebut tidak berjalan bagus," terang ibunya.
Pasca berkenalan dengan pria tersebut Josi pernah cerita pada adik kandungnya, bahwa ia mendapat ancaman dari pria tersebut.
Source | : | Tribuntrends.com |
Penulis | : | Grid. |
Editor | : | Helna Estalansa |
Komentar