Find Us On Social Media :

Asupan Nutrisi Jadi Poin Penting untuk Proses Penyembuhan, Berikut Sederet Makanan yang Harus Dikonsumsi dan Dihindari Pasien Covid-19

By Septiana Hapsari, Selasa, 9 Februari 2021 | 09:40 WIB

Ilustrasi Bahan Makanan

1. Makanan pokok seperti nasi, ubi, singkong, jagung dan lain sebagainya.

2. Lauk-pauk seperti ikan, daging ayam, daging sapi, telur, dan lain sebagainya.

3. Buah-buahan, sangat lebih baik dimakan dengan cara digigit langsung bukan di jus dengan campuran kental manis ataupun gula

4. Sayuran, semua jenis sayuran, baik untuk tubuh jika dicuci bersih dan di masak dengan cara yang tepat

Baca Juga: Bak Kuatkan Isu Pisah Rumah, Tetangga Ahmad Dhani Sebut Mulan Jameela Sudah Lama Angkat Kaki dan Tak Tinggal Seatap Lagi Bareng Suami

Selain itu, makanan tradisional khas nusantara juga dianjurkan untuk dikonsumsi.

Pasalnya, makanan khas Indonesia begitu sehat karena mengandung rempah-rempah yang di manasifat antioksidan dan mineralnya justru akan mempertinggi kualitas masakan.

Melansir dari Kompas TV, Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit mengatakan orang yang sedang sakit harus mengonsumsi vitamin dan mineral, seperti vitamin D, C, dan seng untuk membantu pemulihan.

Baca Juga: Dicokok Bareng 2 Teman Laki-lakinya di Apartemen, Ridho Rhoma Sembunyikan 3 Pil di Bungkus Rokok, Ternyata dari Orang Ini Putra Raja Dangdut Dapatkan Barang Haram