Find Us On Social Media :

Satu Indonesia Nyesel Baru Tahu Sekarang, Ternyata Begini Cara Cari Tahu Keaslian Madu yang Dijual di Pasaran

By Andriana Oky, Sabtu, 24 Juli 2021 | 16:23 WIB

4 cara bedakan madu asli dan madu palsu

GridPop.ID - Madu merupakan salah satu makanan yang sudah tak asing di kalangan masyarakat Tanah Air.

Madu sendiri dikenal memiliki segudang manfaat untuk kesehatan tubuh.

Dilansir dari Tribunnews.com via Grid.ID, madu juga disebut sebagai obat alam paling mujarab untuk mengobati berbagai macam penyakit.

Rasa manis madu juga membuat orang semakin mengidolakan makanan satu ini.

Selain rasa manis, madu dikenal memiliki banyak manfaat seperti membuat tidur jadi lebih nyenyak, menurunkan tekanan darah, menurunkan trigliserida atau lemak darah dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Untuk mencapai semua manfaat itu, penting untuk mengonsumsi madu yang asli.

Lalu bagaimana cara membedakan madu yang asli dan yang palsu?

Baca Juga: Cobalah Minum Rendaman Bawang Putih dan Madu di Waktu Ini, Rasakan Deretan Manfaat Luar Biasa Bagi Tubuh hingga Ampuh Cegah Penyakit Mematikan