Soalnya, merokok menurunkan jumlah sperma dan mengurangi mobilitasnya.
Beberapa penelitian menunjukkan, tembakau dapat memengaruhi DNA dalam sperma serta meningkatkan risiko infertilitas dan risiko keguguran bagi pasangan Anda.
2. Menghindari makanan dan minuman yang meningkatkan testosteron
Cara meningkatkan kualitas sperma selanjutnya adalah dengan menghindari makanan dan minuman yang bisa meningkatkan hormon testosteron.
Sebab, dapat menurunkan kualitas kesuburan Anda.
3. Konsumsi makanana sehat
Cobalah untuk menghindari junk food yang sarat dengan lemak, gula, dan pengawet untuk meningkatkan kualitas sperma Anda.
Untuk membuat sperma Anda lebih kuat, Anda harus mencoba makan makanan yang sehat dan seimbang yang mengandung banyak nutrisi dan protein.
4. Olahraga
Cobalah untuk menemukan rutinitas yang dapat Anda pertahankan karena akan meningkatkan kualitas sperma, salah satunya olahraga.
Saat berolahraga, Anda melepaskan testosteron yang membantu produksi sperma.
Source | : | Kompas.com,Kontan.co.id |
Penulis | : | Luvy Octaviani |
Editor | : | Luvy Octaviani |
Komentar